Senin, 27 Februari 2012

Daftar Nominasi Panasonic Gobel Awards 2012


Sebagai bentuk apresiasi terhadap para individu yang berkarya di industri pertelevisian, Panasonic Gobel Awards (PGA) mengumumkan dimulainya 15th PGA. Mengusung tema "Yang Muda, Yang Menginspirasi" melalui acara ini diharapkan mampu menginspirasi generasi muda untuk masa depan pertelevisian Indonesia yang lebih baik.

Di tahun ini PGA menambahkan 3 kategori baru. Sehingga jumlah kategori PGA tahun ini mencapai angka 30 dari 27.

"PGA merupakan program kami yang mendukung masyarakat Indonesia," ujar Rinaldi Sjarif, Ketua Panitia Panasonic Gobel Awards dalam jumpa pers di Hotel Shangri-la, Jakarta, Jumat, (24/2). "Ini untuk memberikan penghargaan terhadap industri pertelevisian Indonesia yang merupakan bagian dari industri kreatif."

Dalam proses penentuan kategori 15th PGA melibatkan tim verifikasi. Timnya terdiri dari 9 perwakilan industri pertelevisian, seperti stasiun TV, production house, Komisi Penyiaran Indonesia hingga artis dan aktor.

"Tugas tim verifikasi ini adalah melakukan verifikasi terhadap data yang telah dikeluarkan oleh AC Nielsen," lanjut Rinaldi. "Ini untuk memastikan bahwa masing- masing kategori masih relevan di industri pertelevisian."

Untuk penilaian terhadap para nominator, 15th PGA telah membuka poling ke publik untuk 30 kategori mulai 26 Februari-24 Maret. Tahun ini adalah pertama kalinya PGA menambahkan nomor premium SMS menjadi 3 nomor, yaitu 6288 (Linktone), 9981 (Vivanews), dan 7288 (Surya Citra Media). Pelaksanaannya akan digelar di Ballroom XXI Djakarta Theater pada 27 Maret mendatang. Lihat daftar penuh nominasinya disini.

Berikut ini sebagian daftar nominasi Panasonic Gobel Awards 2012:

KATEGORI INDIVIDU


Aktor Terbaik
Aktris Terbaik
Presenter Kuis dan Game Show Terbaik
Presenter Infotainment Terbaik
Presenter Musik dan Variety Show Terbaik
Presenter Berita dan Informasi Terbaik
  • Putra Nababan
  • Jeremy Teti
  • Prabu Revolusi
  • Grace Natalie
Presenter Talkshow Berita dan Informasi Terbaik
  • Andi F. Noya
  • Karni Ilyas
  • Najwa Shihab
  • Desi Anwar
Presenter Talkshow Hiburan Terbaik
Presenter Reality Show Terbaik
Presenter Olahraga Terbaik
Komedian Terbaik

KATEGORI PROGRAM

Drama seri
  • Putri Yang Ditukar
  • Islam KTP
  • Ketika Cinta Bertasbih
  • Dewa
  • Anugerah
Kuis dan Game Show
  • Sang Ahli
  • Super X-tion Bersama Extra Joss
  • World Record Bersama Mito
  • Raja Gombal
  • Insomnia
 Infotainment
  • Silet
  • Hot Shot
  • Intens
  • Investigasi Selebriti
  • Status Selebriti
Music 
  • Hip Hip Hura
  • Tolak Angin Karnaval SCTV 2011
  •  I POP
  • Mega Konser
  • Harmoni
Variety Show
  • Kemilau Mandiri Fiesta
  • Mama Udah Bobo
  •  The Hits
  • Inbox
  • Dahsyat
Reality Show
  • Uya Emang Kuya
  • Termehek-mehek
  • Super Trap
  • Pengabdian
  • Jika Aku Menjadi
Komedi
  • Opera Van Java
  • Comedy Project
  • Saung Sule
  • Sketsa
  • Saatnya Kita Sahur
 Talk Show Berita & Informasi
  • Jakarta Lawyers Club
  • Barometer
  • Kick Andy
  • Apa Kabar Indonesia Malam
  • Tupperware She Can
Talkshow Hiburan
  • Pas Mantab
  • Hitam Putih
  • Bukan Empat Mata
  • Buaya ShowCeriwis
Pertandingan Olahraga
  • Seagames Final : Indonesia VS Malaysia
  • 2014 FIFA World Cup Pra Kualifiksi : Indonesia VS Bahrain
  • Laga Bintang : Indonesia Star VS LA Galaxy
  • International Friendly Match : Indonesia VS Palestina
  • Asian Disaster Relief Tour : Milan Glory VS All Stars Indonesia
Jurnal & Berita Olahraga
  • Galeri Sepak Bola Indonesia
  • One Stop Football
  • Highlight Moto GP
  • Highlight Otomotif
  • Sport 7
Anak-anak
  • Aksi Didi Tikus
  • Cinta Juga Kuya
  • Laptop Si Unyil
  • Cita-Citaku
  • Dunia Air
Majalah Berita
  • Seputar Peristiwa
  • Diantara Kita
  • Tak Seindah Janjinya
  • Mencari Keadilan
  • Potret
Investigasi
  • Sidik Kasus
  • Sigi Investigasi
  • Telusur
  • Jejak Malam
  • Topik Kita
Hobi & Gaya Hidup
  • Dapur Ramadhan Ala Fiesta
  • Master Class
  • Ala Chef
  • Mister tukul
  • Belu Buloe
Pencarian Bakat
  • Master Chef Indonesia
  • Boy & Girl Band Indonesia
  • Asing Star
  • Tarung Dangdut
  • Soccer Star Indonesia Bersama Top 1
FTV (Film Televisi)
  • Reuni SMA
  • Sepeda Balap & Sate Kambing
  • Cinta Pake Kontes
  • Si Doel Anak Pinggiran
  • Cintaku Berakhir di rumah Susun
Berita
  • Topik Petang
  • Breaking News
  • Fokus
  • Metro Hari Ini
  • Lintas Asing
  • Lintas Siang
  • Seputar Indonesia
  • Liputan 6 Petang
  • Kabar Petang
  • Edisi Warta Malam

www.wowkeren.com 
www.inilah.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar